Dinsos Kaimana Gelar Implementasi Pendidikan Kependudukan Bagi Kelompok Masyarakat Binaan
KAIMANA,KLIKAPUA.com- Dinas Sosial Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berecana (Dinsos P2KB) Kabupaten Kaimana menggelar implementasi pendidikan kependudukan jalur informal pada kelompok masyarakat binaan, Rabu (12/11/2025).
Kegiatan...
DPMPTSP Papua Barat Dorong Pemahaman OSS-RBA bagi Pelaku Usaha di Kaimana
KAIMANA,KLIKPAPUA.com– Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) terus berupaya memperkuat pemahaman pelaku usaha terhadap sistem Online Single Submission Risk-Based Approach (OSS-RBA)...
Pemkab Kaimana Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2025
KAIMANA,KLIKPAPUA.com - Peringati hari Pahlawan yang jatuh pada10 November 2025 Pemerintah Daerah Kabupaten Kaimana menggelar upacara bendera di halaman Kantor Bupati, Senin (10/11/2025).
Upacara itu...
Tutup Pesparani Katolik I, Kakanwil Papua Barat: Kaimana Memiliki Potensi, Harus Tampil di Tingkat...
KAIMANA,KLIKPAPUA.com -- Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Papua Barat, Luksen Jems Mayor secara resmi menutup Pesta Paduan Suara Gerejani Katolik (Pesparani) I tingkat...
Pimpin Apel Kesiapsiagaan Bencana Kapolres Kaimana Minta Sinergitas dari Seluruh Elemen Bangsa
KAIMANA,KLIKPAPUA.com - Kapolres Kaimana, AKBP Satria Dwi Dharma memimpin apel kesiapsiagaan dalam rangka pencegahan dan penanggulangan bencana alam, di halaman Mapolres Kaimana, Rabu (5/11/2025).
Sambutan...
Pengurus WKRI DPC Santo Martinus Kaimana Masa Bakti 2025-2028 Dilantik
KAIMANA,KLIKPAPUA.com--Pengurus Cabang Wanita Katolik Republik Indonesia (WKRI) Santo Martinus Kaimana masa bakti 2025-2028 resmi dilantik. Pelantikan dipimpin Ketua Dewan Pengurus Cabang WKRI Kaimana, Lidia...
Sambangi Lapas Kaimana, Kakanwil Ditjenpas Papua Barat Tekankan Pentingnya Integritas dan Sinergi Antar Petugas
KAIMANA,KLIKPAPUA.com – Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Papua Barat, Hensah, melakukan kunjungan perdana ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Kaimana, Kamis (30/10/2025).
Kunjungan...
Bahas Program Pembinaan, Kalapas Kaimana Audiensi Bersama Wabup Waryensi
KAIMANA,KLIKPAPUA.com - Bahas sinergitas program pembinaan bagi warga binaan, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Kaimana, Yoseph S. Rumbiak, melaksanakan audiensi bersama Wakil Bupati Kaimana,...



























