Kantor Kejari Kaimana Resmi Beroperasi
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Kaimana diresmikan pengoperasiannya, Jumat (2/7/2019). Peresmian pengoperasian kantor yang untuk sementara menggunakan salah satu bangunan di Jalan Nikolas Kabes...
Bapenda Kaimana Turun Bersih Kawasan Pasar Jelang New Normal
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Menyongsong tatanan kehidupan baru di masa pandemi Covid-19 atau yang disebut new normal yang akan diputuskan Pemda Kaimana dalam waktu dekat, jajaran Badan...
PDIP dan NasDem Kaimana Siap Menangkan RISMA
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) bersama Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kaimana siap memenangkan pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Rita Teurupun dan...
Dinas PPPA Kaimana Dampingi Perempuan Asli Papua Tekuni UKM
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Kabupaten Kaimana saat ini tengah fokus melakukan pendampingan terhadap beberapa pengusaha perempuan asli Papua di Kaimana...
Pasok Ratusan Ton per Bulan, Pisang Kaimana Laris di Pasar Timika
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Selain terkenal dengan sebutan kota senja indah, Kabupaten Kaimana juga sering dijuluki sebagai kota pisang. Julukan kota pisang ini cukup pantas disematkan, karena...
Pelantikan Pimpinan Definitif DPRD Kaimana Menunggu SK Gubernur
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Pimpinan definitif DPRD Kaimana hingga saat ini belum kunjung dilantik. Molornya waktu pelantikan ini disebabkan Surat Keputusan (SK) Gubernur Papua Barat tekait pengesahan...
Menolak Diambil Sampel, 4 Depot Air Minum Kaimana Tidak Direkomendasikan
KLIKPAPUA.COM,KAIMANA- Empat Depot Air Minum dari total 40 Depot yang ada di Kabupaten Kaimana harus menerima konsekuensi dari penolakan pengambilan sampel air oleh Dinas...
SMKN2 Kaimana Gunakan Absensi Elektrik Barcode
KLIKPAPUA.COM, KAIMANA- Memudahkan pengontrolan terhadap kehadiran siswa di sekolah, Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 (SMKN2) Kaimana kini tidak lagi menggunakan daftar hadir manual tertulis....