Sambut Hari Sumpah Pemuda ke-97, KNPI Kaimana Gelar Aksi Donor Darah
KAIMANA,KLIKPAPUA.com- Dalam rangka menyambut Hari Sumpah Pemuda ke-97 pada 28 Oktober 2025 Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Kaimana menggelar aksi...
SK PPPK Tahap II di Kaimana Diserahkan Bersamaan Pembukaan Tes CPNS 2021
KAIMANA,KLIKPAPUA.com- Penyerahan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap II di Kabupaten Kaimana akan dilakukan secara simbolis oleh Kepala Badan Kepegawaian...
Kapal Perintis Sabuk Nusantara Resmi Singgahi Dermaga Lobo
KAIMANA,KLIKPAPUA.COM- Setelah sekian lama menanti, pasca diresmikannya dermaga Eman’sir pada 18 Desember 2014 oleh Bupati Matias Mairuma, akhirnya kerinduan masyarakat Kampung Lobo akan hadirnya...
Sambut Hari Bayangkara ke-78 Polres Kaimana Gelar Penanaman Pohon Mangrove
KAIMANA,KLIKPAPUA.com--Dalam rangka menyambut Hari Bayangkara ke-78 Polres Kaimana menggelar penanaman mangrove di Pantai Air Tiba, Rabu (26/6/2024).
Penanaman mangrove dipimpin langsung oleh Wakapolres Kaimana Kompol...
Bupati Freddy: Tahun Ini Kita Jadikan Kaimana Swasembada Bawang Merah
KAIMANA,KLIKPAPUA.com- Bupati Kabupaten Kaimana, Freddy Thie menargetkan wilayahnya untuk mencapai swasembada bawang merah dalam waktu dekat. Hal ini dikatakan Bupati Freddy, saat menghadiri Gerakan...
Syukuran HUT Bhayangkara, Belasan Nakes Kaimana Terima Penghargaan
KAIMANA,KLIKPAPUA.com---Belasan tenaga kesehatan (Nakes) dari Puskesmas dan RSUD Kaimana mendapat penghargaan dari Polres Kaimana atas dedikasi dan loyalitas dalam pencegahan dan penanggulangan Covid-19 di...
Wabup Hasbulla Harap ada Penambahan Kuota IPDN untuk Kabupaten Kaimana
KAIMANA,KLIKPAPUA.com--Wakil Bupati Kaimana, Hasbulla Furuada berharap Kabupaten Kaimana mendapat tambahan kuota pada seleksi penerimaan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN).
Wabup menyampaikan ini saat kegiatan rapat...
Reses I Tahun 2025, Anggota DPRPB Jamiah Qomariah Jaring Asmara di Arguni
KAIMANA,KLIKPAPUA.com – Anggota DPR Papua Barat dari Partai Demokrat, Jamiah Qomariah, S.Ag, M.Pd kembali menjalani masa reses di daerah pemilihan Kabupaten Kaimana.
Pada Reses I...



























