Jelang Pilkada, Bawaslu Pegaf Ingatkan Ini ke Bupati
PEGAF,KLIKPAPUA.COM--Ketua Bawaslu Kabupaten Pegunungan Arfak, Martinus Nuham, mengingatkan kepala daerah (bupati dan wakil bupati Pegaf) agar tidak melakukan mutasi jabatan Aparatur Sipil Negara (ASN)...
Ratusan Guru Honorer Terima Langsung Kenaikan Gaji di Kantor Dinas Pendidikan
PEGAF,KLIKPAPUA.COM- Ratusan Guru Honorer (non PNS) Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Pegunungan Arfak menerima langsung gaji triwulan pertama pada...
KPU Pegaf Mulai Distribusi Logistik Pilkada, Masyarakat Diimbau Jaga Kondusifitas
PEGAF,KLIKPAPUA.com–Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pegunungan Arfak (Pegaf) telah menetapkan jadwal distribusi logistik Pilkada Serentak 2024.
Ketua KPU Pegaf, Yosak Saroi, menyampaikan bahwa distribusi logistik...
Cegah Covid-19, DPRD Pegaf Dukung Pembatasan Kunjungan Masyarakat Luar
PEGAF,KLIKPAPUA.COM- Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Pegunungan Arfak, Yehezkiel Towansiba, mendukung penuh langkah yang diambil oleh pemerintah daerah dalam membatasi kunjungan masyarakat asal luar...
Peringati HUT-RI, KTM Kibarkan Merah Putih di Puncak Kobrey
PEGAF,KLIKPAPUA.COM-- Dalam memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT-RI) yang ke-74, pada Minggu (18/8/2019) Komunitas Trail Manokwari (KTM) Papua barat melakukan upaya bendera di...
Honorer di SMP Testega Minta Perhatian Bupati Yosias
PEGAF,KLIKPAPUA.com--Para tenaga pengajar yang bertahun-tahun mengabdi di Distrik Testega berharap mendapat perhatian pemerintah setempat, untuk diangkat menjadi CPNS.
Danliberdan, salah satunya, ia telah mengabdi 7...
Pemda Diminta Tingkatkan Kesejahteraan Guru di Pegaf
PEGAF,KLIKPAPUA.COM- Peningkatan kualitas pendidikan dapat dicapai ketika kualitas dan kesejahteraan guru dipenuhi. Untuk itu salah satu orangtua siswa meminta Pemerintah Kabupaten Pegunungan Arfak memperhatikan...
Bupati Yosias Minta OPD Segera Laporkan LPPD
PEGAF,KLIKPAPUA.COM- Bupati Kabupaten Pegunungan Arfak, Yosias Saroy, meminta seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di daerah ini untuk segera mengumpulkan Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (LPPD)...