Pasangan Independen ‘THOPI’ Siap Jalani Verifikasi Faktual ke 2 Sebagai Calon Bupati dan Wabup...
TAMBRAUW, KLIKPAPUA.com-- Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Tambrauw periode 2024-2029 jalur perseorangan atau independen telah dilakukan verifikasi E-KTP di berbagai perwakilan distrik...