Pj Gubernur Ali Baham Tinjau Sejumlah Program Sosial Tangguh LNG
BINTUNI,KLIKPAPUA.com—Penjabat Gubernur Papua Barat, H. Ali Baham Temongmere bersama istri Hj Siti Mardiana Temongmere, didampingi para pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkup provinsi melakukan...
Maju Calon Wagub PBD,Petrus Kasihiw Kembalikan Seluruh Aset ke Pemkab Teluk Bintuni
BINTUNI,KLIKPAPUA.com--Petrus Kasihiw, Bupati Kabupaten Teluk Bintuni periode 2021-2024, secara resmi mengembalikan seluruh aset milik pemerintah daerah kepada Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Teluk...
Dapat Nomor Urut 1 di Pilkada Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy: Itu Simbol Kemenangan
BINTUNI, KLIKPAPUA.com – Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Teluk Bintuni periode 2024 - 2029, Yohanis Manibuy - Joko Lingara, mendapatkan nomor urut satu...
Pilkada Bintuni: YOJOIN Nomor 1, DAMAI Nomor 2 dan ROMA Nomor 3
BINTUNI, KLIKPAPUA.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Teluk Bintuni secara resmi menetapkan nomor urut bagi tiga Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati...
Ketua PWI Teluk Bintuni: Masyarakat yang Dirugikan Dengan Pemberitaan Pers, Bisa Gunakan Hak Jawab
BINTUNI,KLIKPAPUA.com---Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Teluk Bintuni, Fideles Wiran meminta masyarakat yang merasa dirugikan terkait pemberitaan wartawan, bisa mengunakan hak jawab.
Penggunaan hak jawab diatur...
BAZNAZ Bintuni Hadirkan Program Bedah Rumah untuk Warga Tak Mampu
BINTUNI, KLIKPAPUA.com – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Teluk Bintuni, Papua Barat, terus menunjukkan komitmen dalam membantu masyarakat yang membutuhkan.
Salah satu langkah nyata...
Dukungan Terus Mengalir ke Pasangan Damai untuk Menangkan Pilkada Teluk Bintuni
BINTUNI,KLIKPAPUA.com – Dukungan untuk pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni, Daniel Asmorom dan Alimudin Baedu, terus mengalir deras dari berbagai wilayah.
Kali...
KPU Bintuni Nyatakan Hasil Penelitian Persyaratan Administrasi 3 Bapaslon Memenuhi Syarat
BINUNI, KLIKPAPUA.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Teluk Bintuni telah mengumumkan hasil penelitian persyaratan Administrasi bakal pasangan calon (bapaslon) bupati dan wakil bupati...



























