Pesan Wabup Wempi kepada OPD Pemkab Mansel Usai Serahkan DPPA Tahun 2023
RANSIKI,KLIKPAPUA.com—Bupati Manokwari Selatan diwakili Wakil Bupati Wempi Welly Rengkung menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Perubahan Anggaran (DPPA) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) tahun anggaran 2023.
Penyerahan DPPA tersebut...
Bhakti Sosial Akabri 90, Polres Mansel Bagikan Sembako dan Seragam SD di Ransiki
RANSIKI,KLIKPAPUA.com--Polres Manokwari Selatan membagikan sembako kepada sejumlah ibu-ibu dan memberikan bantuan seragam sekolah untuk Siswa SD. Ini dalam rangka Bhakti Sosial Akabri Lulusan 1990...
Pengedar Narkoba Ditangkap di Kamar No 4 Sebuah Penginapan di Oransbari
RANSIKI,KLIKPAPUA.com--Polres Manokwari Selatan (Mansel) berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika dan pemusnahan barang bukti narkotika jenis ganja.
Rabu (25/10/2023) dilakukan press release di Mapolres yang...
TMMD ke-118 di Mansel Resmi Berakhir, Berikut Ini Hasilnya
RANSIKI,KLIKPAPUA.com--Pelaksanaan TMMD ke- 118 di Kabupaten Manokwari Selatan resmi berakhir hari ini, setelah selesai pelaksanaan kegiatan fisik dan non-fisik selama kurang lebih 1 bulan,...
Disdukcapil Pemprov PB dan Mansel ‘Jemput Bola’ Layanan Adminduk di Ransiki
RANSIKI,KLIKPAPUA.com–Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Pemerintah Provinsi Papua Barat mengandeng Disdukcapil Kabupaten Manokwari Selatan melakukan ‘jemput bola’ dalam memberikan pelayanan administrasi kependudukan (adminduk)...
Di Bawah Guyuran Hujan, Wabup Wempi Pimpin Gelar Pasukan Ops Mantap Brata Mansinam
RANSIKI,KLIKPAPUA.com—Wakil Bupati Manokwari Selatan, Wempi Welly Rengkung, memimpin upacara Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Mansinam 2023-2024, di halaman Mapolres Manokwari Selatan, Selasa (17/8/2023)...
Sasar Pemilih Pemula, KPU-PB Bersama KPU Mansel Sosialisasi Pemilu 2024 di SMAN 1 Ransiki
RANSIKI,KLIKPAPUA.com--Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua Barat bersama KPU Mansel Goes To School Sosialisasi Pemilu 2024 untuk Pemilih Pemula di Kabupaten Manokwari Selatan,yang berlangsung...
DPMK Mansel Harap Pelatihan Peningkatan Kapasitas Perangkat Kampung Digelar di Setiap Kampung
ORANSBARI,KLIKPAPUA.com--Pelatihan Peningkatan Kapasitas Perangkat Kampung yang diselenggarakan DPMK diikuti 122 orang peserta. Mereka terdiri dari kepala kampung, sekretaris dan masing-masing 3 Kaur dan Kasi...