Bupati Manokwari Masuk 10 Kepala Daerah Peserta Presentasi Anugerah Kebudayaan PWI 2026
JAKARTA – Sebanyak 10 kepala daerah dari berbagai wilayah Indonesia, mulai dari Labuhanbatu, Sumatera Utara, hingga Manokwari, Papua Barat, siap mengikuti tahap presentasi Anugerah...
Bupati Hasan Pimpin Upacara Hari Amal Bakti Kementerian Agama ke-80 di Kaimana
KAIMANA,KLIKPAPUA.com--Bupati Kabupaten Kaimana,Hasan Achmad memimpin upacara Hari Amal Bakti (HAB) ke -80 tahun 2026 di halaman Kementerian Agama Republik Indonesia Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN)...
Kepala Distrik Yakora Serahkan DBH Migas kepada 8 Kampung
BINTUNI,KLIKPAPUA.com---Pemerintah Distrik Yakora, Kabupaten Teluk Bintuni, menyerahkan Dana Bagi Hasil (DBH) Migas kepada delapan kampung dan dua masjid. Penyerahan dana tersebut dilakukan langsung oleh...
Kapolres Satria Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 37 Anggota Polres Kaimana
KAIMANA,KLIKPAPUA.com - Kapolres Kaimana, AKBP Satria Dwi Dharma memimpin upacara kenaikan pangkat Pama dan Bintara Polri di halaman Mako Polres Kaimana, Rabu (31/12/2025).
Kapolres Kaimana...
Polres Kaimana Catat Penurunan Kriminalitas, Kapolres Tekankan Komitmen Polri
KAIMANA,KLIKPAPUA.com - Kepolisian Resor (Polres) Kaimana melaksanakan rilis akhir tahun sebagai bentuk pertanggung jawaban institusi Polri kepada masyarakat atas pelaksanaan tugas pemeliharaan keamanan dan...
Tercatat 29 Personel Polresta Manokwari Lakukan Pelanggaran Sepanjang 2025
MANOKWARI,KLIKPAPUA.com — Sebanyak 29 personel Polresta Manokwari tercatat melakukan pelanggaran disiplin dan kode etik sepanjang tahun 2025. Data tersebut disampaikan langsung Kapolresta Manokwari, Kombes...
Sat Narkoba Polresta Manokwari Tangani 23 Kasus Sepanjang 2025, BB Dimusnahkan
MANOKWARI,KLIKPAPUA.com — Satuan Reserse Narkoba Polresta Manokwari mencatat penanganan sebanyak 23 kasus sepanjang tahun 2025. Dari jumlah tersebut, delapan kasus merupakan perkara pangan berupa...
Gangguan Kamtibmas di Manokwari Naik 53 Persen Sepanjang 2025
MANOKWARI,KLIKPAPUA.com — Kepolisian Resor Kota (Polresta) Manokwari mencatat adanya peningkatan signifikan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) sepanjang tahun 2025 dibandingkan tahun sebelumnya.
Hal tersebut...



























