Mendagri: Pemerintah Hormati Pembahasan RUU Pilkada Inisiatif DPR RI
JAKARTA,KLIKPAPUA.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menegaskan, pemerintah menghormati pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang merupakan inisiatif Dewan...
H. Mochtar Mohamad: Mengukur Potensi Kemenangan Ganjar – Puan
JAKARTA,KLIKPAPUA.com--- Mantan Ketua Umum Laskar Jokowi, H. Mochtar Mohamad menyampaikan ada beberapa indikator mengukur potensi kemenangan Duet Ganjar – Puan di kancah Pemilihan Presiden...
Bali Civil Society and Media Forum Diharapkan Menjaring Aspirasi Media Asia Pasifik
JAKARTA,KLIKPAPUA.com - Ketua Dewan Pers Prof. Dr. Azyumardi Azra mengapresiasi penyelenggaraan Bali Civil Society and Media Forum (BCSMF) Intersession yang diharapkan dapat menjadi wadah...
Mendagri Tito Karnavian: Saya Hanya Bekerja Saja Jalankan Amanah dan Instruksi Presiden
JAKARTA,KLIKPAPUA.COM - Ada pernyataan menarik yang dilontarkan Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian disela-sela rapat tingkat I dengan DPR RI. Orang nomor satu di Kementerian...
Menkominfo: Kebijakan Gas dan Rem Terbukti Berhasil Memicu Pertumbuhan Ekonomi Q2 2021
Enam Faktor Menjadi Kuncinya
JAKARTA,KLIKPAPUA.com---Merujuk data yang dirilis Badan Pusat Statistik, ekonomi Indonesia pada kuartal II tahun ini melesat ke angka 7,07 persen YoY. Pertumbuhan...
Dorong Pemulihan Ekonomi Nasional dari Daerah yang Kolaboratif
PALEMBANG,KLIKPAPUA.com – Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri yang diwakili oleh Heri Roni, Kepala Pusat Fasilitasi Kerja Sama, menekankan pentingnya kolaborasi pemerintah, pemerintah daerah, pelaku...
Kerukunan Keluarga Parombean Gelar Reuni 3 – 5 Juni 2025, Ini Usulan Isra Lian
MAKASSAR,KLIKPAPUA.com--Momen bertemu keluarga di kampung leluhur , terutama saat sedang merantau, menjadi obat terbaik mengobati rasa rindu. Namun, jarak serta situasi membuat perantau terkandang...
Bersama Wamendukbangga, Wamendagri Ribka Resmikan Fasilitas Air Bersih di Papua
JAYAPURA,KLIKPAPUA.com– Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Ribka Haluk bersama Wakil Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga (Wamendukbangga)/Wakil Kepala BKKBN Ratu Ayu Isyana Bagoes Oka meresmikan...



























